Manfaat lidah buaya untuk ayam
Aloe Vera, atau yang lebih kita kenal sebagai lidah budaya adalah
tanaman yang memiliki manfaat bagi mahluk hidup baik bagi manusia ataupun
hewan. Pada manusia tanam ini biasanya gunakakan untuk menghilangkan jerawat,
menyehatkan rambut, mengobati luka, mengeluarkan racun dalam tubuh dan lain
sebagainya.
Baca Juga Artikel :
6 point memilih ayam aduan tangguh
Inilah Nama Tehnik Tarung Ayam Aduan Yang Paling Banyak Dicari
Manfaat Pemberian Kalk ( Kalsium Laktat) Untuk Pertumbuhan Ayam
Manfaat Tomat Untuk Ayam Aduan Serta Cara Penggunaannya.
Mengenal Petarung dari Amerika : Ayam Aduan Brasil
Secara singkat, lidah buaya memiliki dan manfaat sebagai berikut :
- Lignin
: mempunyai kemampuan penyerapan tinggi dan memudahkan peresapan gel ke
kulit.
- Saponin
: mempunyai kemampuan membersihkan dan bersifat antiseptik.
- Komplek
antraquinon: bahan laktasif, penghilang rasa sakit, mengurangi racun,
senyawa antibakteri, dan mempunyai kandungan antibiotik
- Vitamin
B1, B2, niacinamida, B6, cholin, asam folat : bahan penting untuk
menjalankan fungsi tubuh secara normal dan sehat
- Enzim oksidase, amilase, katalase, lipase,
protease : mengatur proses kimia dalam tubuh, menyembuhkan luka luar dan
dalam.
- Monosakarida dan polisakarida, selulosa, glukose, mannose, aldepentosa,rahmnosa: memenuhi kebutuhan metabolisme tubuh dan memproduksi mukopolisakarida.
Berdasarkan manfaat lidah
buaya yang tertera diatas, ternyata dalam menggeluti hobi ayam laga tanaman
lidah buaya ini juga berguna dan dapat diberikan pada ayam kesayangan kita
tanpa efek samping.
1. Mengobati luka pada ayam
Lidah buaya mampu mengobati
luka dan iritasi dengan cepat. Caranya cukup oleskan lidah buaya
pada bagian yang luka atau iritasi pada ayam lalu bilas sesudahnya.
2. Menghilangkan racun pada tubuh ayam
Lidah buaya memiliki zat
detox yang cukup untuk mengusih racun yang dapat mengancam kesehatan tubuh.
Baik jika lidah buaya diberikan pada ayam secara berkla demi menjamin kesehatan
ayam khususnya jika ayam pada masa pertumbuhan.
3. Mengobati tembolok ayam yang macet
Sebagai penghobi kita sering
direpotkan dengan kasus makanan pada tembolok ayam tidak mau turun atau pada
istilahnya tidak turun telih. Penyakit ini biasanya disebabkan karna bakteri,
ayam terlalu letih, jaringan tembolok rusak, memakan bend asing seperti plastik
karet, dll. Ayam yang terkena penyakit ini biasanya akan malas untuk makan dan
lala kelamaan ayam menjadi kurus dan akhirnya mati jika tidak ditangani dengan
benar.
untuk mengobati penyakit
tidak turun telih dengan lidah buaya cukup dengan mengupas lidah buaya dari
kulit luar nya kemudian lolohkan.
Demikianlah artikel tentang "Manfaat lidah buaya untuk ayam aduan". Semoga
artikel ini bermanfaat untuk para penghobi sekalian…
Thanks for Reading, Salam Guyub !!!
0 Comments